Saat Ujicoba Radar Baru TNI, Pesawat Singapura Terpantau!



Marsda TNI Yuyu Sutisna
mengatakan, ujicoba sudah mulai dilakukan sejak seminggu lalu. Ada pun ujicoba
Selasa (01/08), dilakukan dengan menuntun atau menggaet pesawat tempur yang
diterbangkan dari Lanud Iswahyudi, Magetan. Pesawat tersebut terbang sampai sejauh
150 nautical mile ke selatan dan ternyata penangkapan radar baru tersebut masih
bagus.


Marsda TNI Yuyu Sutisna
memaparkan, sejalan dengan pembangunan bandara internasional di Kulonprogo,
Kepala Staf Angkatan Udara atas izin Panglima TNI memberikan kebijakan untuk
mengganti radar lama yang ada di Satradar Congot. Radar yang lama merupakan
buatan tahun 1960-an, sehingga sudah tidak begitu efektif.
 


CLICK SUBSCRIBE . .. . Update Military News- Subscribe Disini Atau Bisa Langsung Menekan Tombol Youtube Subscribe dan Facebook LIKE Berikut ini...




Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.